Halaman

Sabtu, 08 November 2014

Cara Alami Menghilangkan Kantung Mata Tanpa Obat

Cara Alami Menghilangkan Kantung Mata Tanpa Obat

Cara Menghilangkan Kantung Mata - Kantung mata, cara mengobati dan menyembuhkan serta menghilankan kantung mata tanpa obat dan alami. Ada banyak gejala sebenarnya yang bisa menyerang kesehatan fisik manusia, seperti pada bagian tubuh lainya contohnya mata. Pada bagian mata ada beberapa pentakit yang kita kenal seperti mata minus, katarak, dsb namun Kantung mata bukanlah sebuah penyakit yang bisa disetarakan dengan beberapa penyakit mata diatas, akan tetapi kantung mata adalah sebuah gejala penyakit yang timbul akibat kebiasaan manusia yang kurang memeperhatikan pola hidup khususnya pada bagian yang sangat sensitive ini.

Cara Ampuh Alami Menghilangkan Kantung Mata

Cara Alami Menghilangkan Kantung Mata Tanpa Obat

Cara Alami Menghilangkan Kantung Mata Tanpa Obat

Menggunkan kentang  & Bengkoang
Dua buah ini berkhasiat dalam menyembuhkan dan menghilankan kantung mata dengan cepat dan sehat tentunya. Cara menggunakan kentang dan bengkoang dalam menghilankan kantung mata adalah sebagai berikut : Siapakan satu biji kentang, kemudian siapkan kain halus dan parutan biji kentang tadi masukan ke kain tutup dan kompres mata anda secara perlahan . Bengkoang, nah bengkoang ini tidak hanya berkhasiat dalam memberikan kesehatan pada kulit namun bisa anda manfaatkan dalam menyembuhkan mata panda, caranya bisa digunakan sebagai masker setelah dihaluskan kemudian ditempelkan dimata anda. Jika tidak ada bengkoang sahabat bisa menggunakan mentimun sebagai penggantinya. 
Menggunakan teh celup
Yah, the celup ini bisa sobat manfaatkan untuk menyembuhkan mata panda. Bagaimana cara memanfaatkan teh sebagai penyembuh mata panda ? Cara mennggunkanya sangat mudah, ambil bekas teh celup tadi kemudian masukan air panas dulu biar steril, tunggu sampai dingin kemudian masukan ke air dingin dan kompres pada mata panda anda. Untuk hari ini, sekian dulu yang bisa admin bagikan buat sahabat semua terkait tips cara alami menghilangkan kantung mata . Semoga tips kesehatan mata hari ini bermanfaat buat sahabat semua.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar