Halaman

Senin, 02 Maret 2015

cara mudah mengunci tombol keyboard komputer

cara mudah mengunci tombol keyboard komputer.bagi anda yang sering didepan monitor sudah tentu ada saatnya meninggalkan komputer untuk beberapa saat.seperti mengangkat telepon,membuat kopi ataupun menerima tamu.
bila dirumah tidak ada balita sih nggak ada masalah meninggalkan komputer dalam keadaan hidup,tetapi bila anda memiliki anak balita dirumah ada baiknya melakukan pengamanan pada keyboard komputer.hal ini untuk menghindari anak yang suka pencet tombol keyboard sembarangan.
cara mengunci tombol keyboard PC
caranya cukup mudah karena sobat cuma menambah satu aplikasi yang yang berfungsi untuk menon-aktifkan tombol keyboard sementara.dengan mengaktifkan aplikasi bernama crazytitle fingers ini maka seluruh tombol keyboar anda akan tidak berfungsi,lalu dilayar monitor akan muncul blank.aplikasi ini sebenarnya aplikasi lama tetapi berhubung banyak teman yang meminta akhirnya saya sharing saja deh.
cara mudah mengunci tombol keyboard komputer adalah sebagai berikut:
  1. download dulu aplikasi crazytitle fingers 
  2. buka file rar dan lakukan extract 
  3. buka file maka layar akan berwarna hitam dan semua tombol tidak akan berfungsi
  4. untuk mengembalikan anda tinggal tekan esc lalu tekan ctrl+alt+del
  5. selesai
bagi sobat yang berminat silahkan download filenya dibawah ini:
download aplikasi pengunci tombol keyboard (ukuran 340 kb) 
(pass : wongcungkup berbagi)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar